Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PELITAKU
Langkah-langkah Meresensi Buku
Penulis : DR. A.M. Slamet Soewandi
Berikut ini adalah langkah-langkah praktis yang dapat Anda gunakan untuk membuat resensi sebuah buku.
1. Melakukan penjajakan atau pengenalan buku yang diresensi, meliputi:
Artikel Terkait
2. Membaca buku yang akan diresensi secara menyeluruh, cermat, dan teliti. Peta permasalahan dalam buku itu perlu dipahami dengan tepat dan akurat.
3. Menandai bagian-bagian buku yang memerlukan perhatian khusus dan menentukan bagian-bagian yang akan dikutip sebagai data acuan.
4. Membuat sinopsis atau intisari dari buku yang akan diresensi.
Artikel Populer
- Søren Aabye Kierkegaard (2,410)
- EYD dan Susahnya Berbahasa Indonesia (2,368)
- Ketawa.Com (2,361)
- Mengapa Bersukacita dan Memuji? (2,312)
- Menulis Kolom, Siapa Takut? (2,304)
- Menilai Kualitas Terjemahan (2,303)
- Sepuluh Prinsip Menulis (2,267)
- Menulislah dengan Detail dan Cermat (2,250)
- Teks dan Terjemahan Alkitab (2,241)
- JADI PENULIS ? KENAPA NGGAK ! (2,209)
- Apakah Feature Itu? (2,196)
- Beberapa Hal tentang Cerita Pendek (2,192)
- Tulisan Kreatif Nan Atraktif (2,173)
- Pahlawan Penerjemahan Alkitab: Eugene A. Nida (2,172)
- Biografi C.S. Lewis (2,159)
- Pelayanan Literatur: Mau Dibawa Ke Mana? (2,139)
- In-Christ.Net (2,133)
- John Newton, Ketika yang Terhilang Diselamatkan (2,133)
- Lowongan Naskah Buku (2,097)
- Charles Wesley, Penulis Himne Terhebat Sepanjang Masa (2,084)
- LOMBA MENULIS SURAT KEPADA IBU DALAM RANGKA MEMAKNAI HARI ANAK NASIONAL TAHUN 2006 (2,071)
- Menulis Naskah Lakon (2,065)
- Budaya Menulis (HUT e-Penulis) (2,048)
- Tiga Simbol Natal (2,045)
- Kita dapat Menulis dengan Efektif (2,030)
Pages
5. Menentukan sikap atau penilaian terhadap hal-hal berikut ini:
Sebelum melakukan penilaian, alangkah baiknya jika terlebih dahulu dibuat semacam garis besar (outline) dari resensi itu. Outline ini akan sangat membantu kita ketika menulis.
6. Mengoreksi dan merevisi hasil resensi dengan menggunakan dasar- dasar dan kriteria-kriteria yang telah kita tentukan sebelumnya.
Bahan dikutip dari sumber:
Judul Buku : Dasar-dasar Meresensi Buku
Penulis : DR. A.M. Slamet Soewandi
Penerbit : PT Gramedia Widiasarana Indonesia, Jakarta Tahun : 1997
Halaman : 6 - 7
- 77848 reads