Pada edisi e-Penulis 189, kita telah belajar mengenai firman Tuhan dan cerita fiksi. Tidak dimungkiri bahwa dalam Alkitab terdapat cerita fiksi (berupa perumpamaan) yang bertujuan untuk menyampaikan kebenaran kepada pembacanya. Masih terkait dengan hal ini, pada edisi kali ini kita akan belajar mengenai cara menulis cerita fiksi Kristen yang bersumber dari Alkitab. Ada banyak cara kreatif untuk membuat karya semacam ini. Bacalah tip di bawah ini dengan saksama dan terapkanlah! selengkapnya... about Firman Tuhan dalam Cerita Fiksi (II)
Saya setuju bahwa Alkitab dapat menjadi sumber ide menulis yang sangat kaya. Tidak hanya bagi para penulis fiksi, tetapi juga bagi seorang blogger, misalnya untuk membuat sebuah blog dengan mengambil perumpamaan Alkitab dan menuangkannya dalam bentuk anekdot. selengkapnya... about Menggunakan Alkitab untuk Ide Menulis
John Foxe merupakan salah satu penulis paling berpengaruh pada era Reformasi Inggris (periode ketika Gereja Inggris melepaskan diri dari otoritas Paus - Red.). Dalam kurun waktu 40 tahun, antara tahun 1547 hingga saat kematiannya, ia menghasilkan sekitar 40 karya tulis dalam bahasa Inggris dan Latin. Namun, ketika ia masih hidup dan sesudah ia meninggal, ia lebih dikenal melalui salah satu karyanya, The Acts and Monuments of the English Martyrs. selengkapnya... about John Foxe